Translations:Yirmi Beşinci Lem'a/104/id
Sebab, sakit merupakan waktu untuk berdoa, sementara kesembuhan bukan merupakan hasil dari doa. Namun jika Allah Yang Mahabijak dan Penyayang memberikan kesembuhan, sesungguhnya itu semua berkat karunia dan kemurahan-Nya.