Translations:On Üçüncü Lem'a/82/id
Maka ia, didasari kebimbangan dalam kekafiran, menjawab, “Mungkin tidak ada alam lain selain alam dunia ini, jadi untuk apa saya menyusahkan diri sendiri?”. Artinya, ia menyelamatkan diri dari getirnya ketiadaan eksistensi diri setelah kematian dengan berpegang pada janji al-Qur’an tentang hari akhirat yang kekal. Namun, ketika kewajiban-kewajiban agama disodorkan kepadanya, ia mengangkat tangan dan mengabaikan kewajiban-kewajiban itu karena masih adanya kekufuran yang bimbang itu.