Translations:Yirmi Üçüncü Söz/180/id

    Risale-i Nur Tercümeleri sitesinden
    15.00, 11 Kasım 2024 tarihinde Ferhat (mesaj | katkılar) tarafından oluşturulmuş 180917 numaralı sürüm ("Sebagai makhluk yang tercipta dalam bentuk terbaik dan diberi potensi yang sangat sempurna, manusia bisa masuk—dalam lingkup ujian yang diberikan padanya—ke dalam berbagai kedudukan dan tingkatan mulai dari tingkatan asfalu sâfilîn (yang paling rendah) hingga tingkatan a’lâ illiyyîn (yang paling tinggi), dari bumi hingga ke arasy yang paling tinggi, serta dari partikel hingga galaksi. Di ha- dapannya dihamparkan medan untuk meniti dua jalan yan..." içeriğiyle yeni sayfa oluşturdu)
    (fark) ← Önceki sürüm | Güncel sürüm (fark) | Sonraki sürüm → (fark)

    Sebagai makhluk yang tercipta dalam bentuk terbaik dan diberi potensi yang sangat sempurna, manusia bisa masuk—dalam lingkup ujian yang diberikan padanya—ke dalam berbagai kedudukan dan tingkatan mulai dari tingkatan asfalu sâfilîn (yang paling rendah) hingga tingkatan a’lâ illiyyîn (yang paling tinggi), dari bumi hingga ke arasy yang paling tinggi, serta dari partikel hingga galaksi. Di ha- dapannya dihamparkan medan untuk meniti dua jalan yang tak berujung; naik dan turun. Demikianlah manusia dikirim sebagai mukjizat qudrah Ilahi, sebagai buah penciptaan, dan keajaiban kreasi-Nya.Di sini kami akan menjelaskan sejumlah rahasia dari peningka- tan derajat yang menakjubkan atau penurunan derajat yang menakut- kan, dalam lima nuktah: