Translations:On Dokuzuncu Mektup/203/id

    Risale-i Nur Tercümeleri sitesinden
    22.14, 8 Ocak 2025 tarihinde Ferhat (mesaj | katkılar) tarafından oluşturulmuş 201936 numaralı sürüm ("Dalam riwayat disebutkan bahwa Nabi memberitahu “Kaum Quraiys bahwa rayap memakan sahifah mereka yang menjadi kebanggaan mereka atas Bani Hasyim dan menjadi sebab putusnya silaturahim di mana rayap tersebut hanya menyisakan setiap nama milik Allah. Ternyata mereka melihat sendiri bahwa apa yang disampaikan Rasul benar adanya.”(*<ref>*Lihat: Ibnu Ishaq, as-Sîrah 2/147; Ibnu Hisyam, as-Sîrah an-Nabawiyyah 2/221; Ibnu Sa’ad, ath-Thabaqât al-Kubrâ..." içeriğiyle yeni sayfa oluşturdu)
    (fark) ← Önceki sürüm | Güncel sürüm (fark) | Sonraki sürüm → (fark)

    Dalam riwayat disebutkan bahwa Nabi memberitahu “Kaum Quraiys bahwa rayap memakan sahifah mereka yang menjadi kebanggaan mereka atas Bani Hasyim dan menjadi sebab putusnya silaturahim di mana rayap tersebut hanya menyisakan setiap nama milik Allah. Ternyata mereka melihat sendiri bahwa apa yang disampaikan Rasul benar adanya.”(*[1])

    Sahifah atau lembaran tersebut digantung di Ka’bah.
    
    1. *Lihat: Ibnu Ishaq, as-Sîrah 2/147; Ibnu Hisyam, as-Sîrah an-Nabawiyyah 2/221; Ibnu Sa’ad, ath-Thabaqât al-Kubrâ 1/188, 189, 208, 209; dan ath-Thabari, Târîkh al- Umam wa al-Mulûk 1/553.