Translations:On Dokuzuncu Mektup/760/id
Ayat di atas, di samping memberitakan tentang kenabian Musa lewat datangnya al-Haq dari bukit “Sinai”, ia juga memberitakan kenabian Isa yang menyinari kami dari “Sa`îr”. Pada saat yang sama ia pun memberitakan kenabian Muhammad lewat kemunculan al-Haq dari “Faran” yang merupakan pegunungan Hijaz. Jadi, ayat tersebut dengan jelas menginformasikan kenabian Muhammad.